7 Hal Uatama dalam Kitab Ilmu Imam Besar Abu Hamid Al-Gazali

oleh -97 Dilihat
Potret Al-Qur'an
Al-Qur'an
banner 1000250

Insan News || Khasanah Intelektual Islam

Menyimak tentang apa yang pernah dituliskan oleh salah satu Ulama terkemuka Timur Tengah tepatnya di kota Khurasan, Iran. Ialah Hujjatul Islam Muhammad bin Muhammad bin Ahamad, Imam Besar Abu Hamid Al-Ghazali Rah.a dalam salah satu kitabnya.

Kitab ilmu ini tidak terpisah dengan kitab-kitab lainnya, namun berada dalam satu rangkuman karya terbesar dari Al-Ghazali Rah.a, didalamnya terbagi menjadi tujuh bab penting sebagaimana telah disebutkan dalam tulisan memacu semnagat beragama.

Adapun ketujuh pembahasan itu antara lain ;
1. Kelebihan ilmu, kelebihan mengajar dan belajar.
2. Ilmu-ilmu yang fardu a’in dan fardhu kifayah, memperkatakan ilmu agama, penjelasan ilmu akhirat dan ilmu dunia.
3. Apa yang dianggap oleh orang awam termasuk bagian dari ilmu agama padahal tidak, juga menerangkan jenis ilmu yang tercela dan kadarnya.
4. Bahaya perdebatan dan menyebabkan kesibukan manusia dengan berselisih dan bertengkar.
5. Adab pengajar dan pelajar
6. Bahaya ilmu, ulama dan tanda-tanda yangPotret  membedakan antara ulama dunia dan ulama akhirat.
7. Akal, kelebihan akal, bahagian-bahagian akal dan hadits-hadits yang membicarakan tentang akal.

Itulah beberapa poin pembahasan yang dijelaskan oleh Imam Al-Ghazali Rah.a, semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca budiman khususnya yang beragama Islam.

Bahagian lanjutan dari kitab ini akan dituangkan pada literatur selanjutnya, semoga ini menjadi satu khasanah ilmu dalam Islam yang mampu menerangi jalan perjuangan Islam.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *